BatamXinwen, Bali – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, mengabarkan gempa berkekuatan 5,4 Skala Richter (SR) terjadi di Denpasar, Bali, Kamis (23/08) pukul 05.48 WIB.

Gempa tersebut tidak berpotensi tsunami. Pusat gempa berada di kedalaman 10 kilometer.

Titik gempa ada di koordinat 9,48 lintang selatan (LS) dan 114,75 bujur timur (BT). Pusat gempa ini berada di 103 km arah barat daya Denpasar.

Belum ada laporan lebih lanjut soal dampak gempa ini.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here